Libur Imlek, Jam Gadang dan Objek Wisata Berbayar di Kota Bukittinggi Ditutup

TNS – Guna mencegah penyebaran virus Covid-19, selama liburan Imlek objek wisata Jam Gadang dan seluruh Objek Wisata berbayar di Kota Bukittinggi akan ditutup. Hal tersebut disampaikan Kapolres Bukittinggi AKBP Dody Prawiranegara, S.H., S.I.K., M.H pada […]